Baggage Wrapping Dapat Meminimalisir Penyebaran COVID-19 Benarkah?

Menurut CEO  Securitech Indonesia (Ahmad Fauzi), Wrapping Baggage Dapat Meminimalisir Penyebaran Covid-19 Melalui Droplet yaitu Percikan Dahak. Memasuki Era New Normal atau Kebiasaan Baru, Perekonomian Indonesia perlahan kembali bangkit, Masyarakat sudah mulai kembali beraktivitas,...